Lima Hal Ini Menjadi Fakta Kapal Induk Amerika Sangat Sulit Dilawan
Kelompok tempur kapal induk USS Ronald Reagan /US Navy

Lima Hal Ini Menjadi Fakta Kapal Induk Amerika Sangat Sulit Dilawan

Kapal Induk USS Eisenhower
Kapal Induk USS Eisenhower

4.Taktik

Taktik angkatan laut akan memaksimalkan survivability. Meskipun kapal induk AS dilindungi sistem senjata paling ampuh, perisai pertahanan berlapis-lapis, hal yang tidak kalah penting adalah taktik operasional mereka telah berevolusi untuk meminimalkan risiko.

Salah satunya adalah kapal induk umumnya tidak akan beroperasi di daerah di mana ranjau mungkin telah diletakkan sampai daerah telah sepenuhnya telah dibersihkan. Kapal induk juga akan cenderung untuk tinggal di laut terbuka daripada memasuki daerah terbatas yang memiliki ancaman tinggi.

Kapal ini akan terus bergerak untuk mempersulit penargetan musuh. Mereka juga menggunakan link ke aset bersama lainnya dari pangkalan laut hingga satelit untuk terus meningkatkan kesadaran situasional.

5.Teknologi Baru