More

    5 Hal Yang Menjadi Tren Tank Era Sekarang

    on

    |

    views

    and

    comments

    Ada pendapat tank telah menjadi senjata yang ketinggalan zaman karena perang masa kini tidak lagi harus dilakukan dalam pertempuran jarak pendek. Tetapi pendapat itu tidak sepenuhnya benar. Apa yang terjadi di Timur Tengah menunjukkan tank masih menjadi kekuatan yang sangat diperlukan.

    Sejumlah negara juga terus mengembangkan dan membangun tank baru, jika tidak mereka meningkatkan tank yang mereka miliki.

    Jika mencermati, saat ini ada lima hal yang menjadi tren tank tempur utama yang ada di dunia saat ini. Apa saja? mari kita lihat

    armata

    1. Armata

    Masuknya T-14 Armata ke arena tank dunia adalah game-changer untuk pertama kalinya dalam beberapa dekade, kekuatan militer besar menciptakan desain tank baru yang tidak didasarkan pada perkembangan sebelumnya.

    Jika Rusia mampu menghasilkan 2.300 unit itu membuatnya cukup bagi negara-negara lain untuk mau tidak mau mempertimbangkan melakukan hal yang sama. Terutama jika tank diekspor ke negara-negara lain.

    today tank

    2. Menutup Gap Rudal

    Meski perkembangan teknologi rudal telah maju ke titik FGM-148 Javeli, sebuah sistem rudal yang memungkinkan operator menghantam tank dari atas yang merupakan titik terlemah tank tetapi sulit untuk digunakan dalam kondisi seperti perang kota.

    NEXT
    Share this
    Tags

    Must-read

    Sebagian Misi Kami Melawan Channel Maling Berhasil

    Sekitar 3 tahun Channel JejakTapak di Youtube ada. Misi pertama dari dibuatnya channel tersebut karena banyak naskah dari Jejaktapak.com dicuri oleh para channel militer...

    Rudal Israel dan Houhti Kejar-kejaran di Langit Tel Aviv

    https://www.youtube.com/watch?v=jkIJeT_aR5AKelompok Houthi Yaman secara mengejutkan melakukan serangan rudal balistik ke Israel. Serangan membuat ribuan warga Tel Aviv panic dan berlarian mencari tempat perlindungan. Serangan dilakukan...

    3 Gudang Senjata Besar Rusia Benar-Benar Berantakan

    Serangan drone Ukraina mengakibatkan tiga gudang penyimpanan amunisi Rusia benar-benar rusak parah. Jelas ini sebuah kerugian besar bagi Moskow. Serangan drone Ukraina menyasar dua gudang...

    Recent articles

    More like this