F-117, Kisah Misterius Siluman Pertama
Salah satu pesawat paling misterius yang pernah dibangun Amerika adalah F-117 Nighthawk. Pesawat ini tetap tersimpan dalam selimut rahasia tebal bertahun-tahun setelah dia masuk operasional. Pesawat ini juga sangat legendaris…