More

    Ibu Segala Bom akan Memiliki Bayi

    on

    |

    views

    and

    comments

    GBU-43/B Massive Ordnance Air Blast (MOAB), bom konvensional terbesar milik Amerika yang dijatuhkan ke Afghanistan beberapa waktu lalu kini akan memiliki anak. Insinyur di Laboratorium Penelitian Angkatan Udara sedang mengembangkan bayi dari senjata yang juga dikenal sebagai “the Mother Of All Bombs” tersebut.

    Bo mini akan menggunakan bahan peledak yang lebih ramping dan lebih modular dengan cetakan 3-D “Kami telah mengerjakan pencetakan [amunisi] selama lima hingga 10 tahun terakhir,” kata John Corley dari Angkatan Udara sebagaimana dilaporkan Defense Tech Senin 22 Mei 2017.

    Corley mengatakan kepada wartawan bahwa bom tersebut dirancang untuk membuat “efek yang dapat dipilih”.

    “Pada hari tertentu Anda mungkin menginginkan senjata yang memberi jejak ledakan kecil, atau jejak  yang besar, dan sekarang kita bisa mengendalikan ini tingginya ledakan,” katanya. Bom itu sendiri masih diperkirakan beberapa tahun lagi untuk bisa produksi.

    Pentagon telah menerapkan teknologi pembuatan aditif untuk membangun senjata lain, seperti peluncur granat RAMBO.

    Baca juga:

    Penggunaan Bom Terbesar di Afghanistan Tidak Efektif dan Menyedihkan

     

    Share this
    Tags

    Must-read

    Sebagian Misi Kami Melawan Channel Maling Berhasil

    Sekitar 3 tahun Channel JejakTapak di Youtube ada. Misi pertama dari dibuatnya channel tersebut karena banyak naskah dari Jejaktapak.com dicuri oleh para channel militer...

    Rudal Israel dan Houhti Kejar-kejaran di Langit Tel Aviv

    https://www.youtube.com/watch?v=jkIJeT_aR5AKelompok Houthi Yaman secara mengejutkan melakukan serangan rudal balistik ke Israel. Serangan membuat ribuan warga Tel Aviv panic dan berlarian mencari tempat perlindungan. Serangan dilakukan...

    3 Gudang Senjata Besar Rusia Benar-Benar Berantakan

    Serangan drone Ukraina mengakibatkan tiga gudang penyimpanan amunisi Rusia benar-benar rusak parah. Jelas ini sebuah kerugian besar bagi Moskow. Serangan drone Ukraina menyasar dua gudang...

    Recent articles

    More like this