More

    40 Tahun Terbang, Su-27 Masih Jauh Dari Ketinggalan Zaman

    on

    |

    views

    and

    comments

    Su-27SM

    Versi terbaru adalah Su-27SM, sebuah upgrade untuk Angkatan Udara Rusia yang telah diperkuat di bagian badan pesawat untuk membawa senjata tambahan, meningkatkan radar N001, glass cockpit dengan multi-function displays tiga warna dan avionik yang ditingkatkan. Pesawat  pertama disampaikan pada bulan Desember 2003.

    Pada bulan Agustus 1992, sekelompok Su-27 Angkatan Udara Rusia melakukan kunjungan  ke pangkalan udara USAF Langley. Selama kunjungan tersebut, sebuah tantangan diajukan   Amerika untuk melakukan demonstrasi pertempuran udara antara Su-27 dan F-15. Penerbangan tersebut melibatkan satu Su-27UB, satu F-15D dan satu F-15C. Su-27 menyanggupi tantangan dan menang.

    F-15D tidak dapat melepaskan diri dari Su-27 yang ada di belakangnya  padahal hanya menggunakan minimum afterburner dan maksimum non-afterburning yang membuat Flanker  tanpa banyak usaha berhasil bertahan di belakang F-15D, yang mesinnya disetel penuh dengan afterburning.

    Selama pengejaran ini, angle of attack (AOA) Su-27 tidak pernah melebihi 18 derajat. Pada saat yang sama Su-27 ditempatkan di depan  dengan mudah menghilang dari F-15C dan segera berada di ekornya dan mengubah F-15D yang jadi pengejar ini menjadi target.

    Kini  Su-27 tidak hanya masih terbang, pesawat ini telah menjadi inspirasi dan induk dari banyak pesawat seperti Su-33, Su-30, Su-35 bahkan T-50 PAK FA.

    Sumber: Sputnik

    Share this
    Tags

    Must-read

    Sebagian Misi Kami Melawan Channel Maling Berhasil

    Sekitar 3 tahun Channel JejakTapak di Youtube ada. Misi pertama dari dibuatnya channel tersebut karena banyak naskah dari Jejaktapak.com dicuri oleh para channel militer...

    Rudal Israel dan Houhti Kejar-kejaran di Langit Tel Aviv

    https://www.youtube.com/watch?v=jkIJeT_aR5AKelompok Houthi Yaman secara mengejutkan melakukan serangan rudal balistik ke Israel. Serangan membuat ribuan warga Tel Aviv panic dan berlarian mencari tempat perlindungan. Serangan dilakukan...

    3 Gudang Senjata Besar Rusia Benar-Benar Berantakan

    Serangan drone Ukraina mengakibatkan tiga gudang penyimpanan amunisi Rusia benar-benar rusak parah. Jelas ini sebuah kerugian besar bagi Moskow. Serangan drone Ukraina menyasar dua gudang...

    Recent articles

    More like this