Dari Bintang Hollywood Hingga Vampir, Inilah Tiga RPG Terbaik Rusia

Dari Bintang Hollywood Hingga Vampir, Inilah Tiga RPG Terbaik Rusia

Popularitas RPG (Rocket-Propelled Grenade atau granat berpeluncur roket) milik Rusia bisa dibilang setara dengan pamor senapan Kalashnikov dan telah menjadi salah satu senjata terbaik di dunia.

Senjata ini telah tersebar ke seluruh penjuru bumi. Mereka terlibat di banyak konflik berdarah di seluruh dunia. RPG memang menjadi senjata favorit bagi para milisi dan pemberontak.

RPG Rusia juga yang membawa pertempuran antara ‘lapis baja dan proyektil’ ke level baru.  Dan inilah tiga ‘pembunuh tank’ terbaik yang dimiliki Rusia.

1. RPG-7: Bintang Hollywood