Amerika Makin Gigih di Asia Pasifik, Rusia Kirim MiG-31

Rusia mengerahkan jet pencegat supersonik MiG-31 dan MiG-31BM untuk mengambil bagian dalam latihan skala besar minggu ini yang digelar Distrik Militer Timur. Sebuah  respons  jelas terhadap peningkatan aktivitas military Amerika Serikat di Asia Pasifik. Pada  Senin 3 April 2017, pesawat pencegat supersonik MiG-31 dan MiG-31BM mengambil bagian dalam latihan perang besar-besaran di Distrik Militer Timur … Continue reading Amerika Makin Gigih di Asia Pasifik, Rusia Kirim MiG-31