10.Type 052D
Type 052D, versi perbaikan dari Kelas Luyang-II / Type 052C, adalah kapal perusak kelas baru berpeluru kendali yang dibangun oleh galangan kapal Jiangnan Changxing untuk Angkatan Laut China.
Beban perpindahan penuh 7,500t membuat Type 052D menjadi perusak terbesar kesepuluh di dunia. Kapal pertama kelas ini adalah Kunming (172).
Type 052D memiliki panjang 155 meter dan lebar 18m lebar dengan 280 awak. Kapal ini dipersenjatai dengan CIWS, gun single-barrel 130mm, tabung torpedo, dan sistem peluncurran vertikal menyerupai Mk 41 VLS Amerika.
Kapal ini dilengkapi dengan hanggar dan fasilitas untuk helikopter, dan dilengkapi dengan mesin gabungan diesel dan sistem gas dengan dua mesin turbin gas QC-280 dan dua mesin diesel memberikan kecepatan maksimum 30kt.