Perancis adalah satu-satunya negara di Eropa yang hampir swasembada dalam memproduksi kendaraan militer berkualitas tinggi, senjata api, kapal dan pesawat beserta senjatanya.
Produk mereka telah diekspor di seluruh dunia dan telah menjadi bintang di beberapa perang besar.
Kali ini, kita akan mendokumentasikan 10 senjata yang digunakan oleh militer Prancis yang berbasis pada teknologi mereka, kualitas dan keberhasilannya dalam konflik. Kita tidak akan bicara jauh pada aspek teknis dari setiap sistem.