5 Alasan Angkatan Darat AS akan Kalah Jika Perang di Eropa
US Army

5 Alasan Angkatan Darat AS akan Kalah Jika Perang di Eropa

US NAVY
US NAVY

Sulit Membangun Pasukan Gabungan

Kondisi  geografi  akan membuat Angkatan Laut Amerika sulit untuk masuk dalam pertempuran. Pangkalan Rusia di daerah kantong Baltik Kaliningrad dan pelabuhan Laut Hitam  Sevastopol akan membuat kapal perang US Navy sangat berbahaya untuk mendekat.

Sementara itu, Angkatan Udara AS – teman terbaik Angkatan Darat dalam perjuangan apapun – juga akan dipaksa lebih mundur karena penempatan sistem pertahanan udara Rusia yang mampu mencapai  seluruh negara-negara Baltik, sebagian Polandia dan Ukraina.

Sistem pertahanan udara S-400 misalnya memiliki jangkauan 250 mil dan penanggulangan untuk mencegah jamming dari radar. Pesawat tempur F-35 mungkin masih bisa bertahan dalam kondisi tempur saat ini, tetapi faktanya jet tempur ini teus saja mengalami masalah dan kemunduran jadwal.

4.Sekutu NATO Tak Berkomitmen