M1 Abrams (Amerika Serikat)

M1 Abrams adalah tank tempur utama standar Angkatan Darat AS dan Korps Marinir AS.
Sejak diperkenalkan pada akhir tahun 1970, M1 telah mengalami aliran upgrade, dari pengenalan senjata 120 milimeter yang dirancang Jerman sampai penambahan armor depleted uranium dan jaringan kemampuan seperti Blue Force Tracker.
M1 menonjol dalam daftar ini sebagai raja dari era pasca-Perang Dingin. Tank ini menjadi standar untuk kombinasi ideal antara senjata, perlindungan dan mobilitas. Tidak ada tank yang memiliki catatan pertempuran melebihi Abram.
M1 Abrams telah berjuang dalam dua konflik besar yakni Perang Teluk Persia 1991 dan Perang Irak 2003-2010, menghancurkan puluhan tank musuh tanpa kehilangan satupun tank.