China telah memasukkan pesawat transportasi Y-20 yang dirancang oleh Xian Aircraft Industrial Corporation ke layanan Angkatan Udara China.
Pesawat raksasa ini menjadi langkah besar bagi China untuk meningkatkan kemampuan pengiriman pasukan dan logistik mereka ke berbagai tempat di dunia.
Pesawat menjadi pemain di kelas yang sama dengan C-17 yang dibangun Lockheed Martin Amerika Serikat dan Il-76 yang dibangun Ilyushin Aviation Complex.
Kedua pesawat ini dirancang sebagai pesawat kargo strategis untuk meningkatkan daya kemampuan proyeksi.
Bagaimana perbandingan ketiga pesawat ini? Mari kita lihat...CONTINUE