Perang Dunia II menjadi salah satu perang terbesar yang pernah terjadi dalam sejarah peradaban manusia. Perang yang melibatkan banyak negara ini sudah menampilkan sejumlah teknologi dan strategi canggih seperti serangan kilat atau Blitzkriegs dengan roket V2, hingga senjata nuklir.
Tetapi di salah satu perang paling mematikan dalam sejarah manusia itu tetap saja muncul strategi yang sebenarnya sudah ada sejak ribuan tahun dan penggunaan teknologi rendah jika dibandingkan era itu.
Dan berikut delapan teknologi rendah yang digunakan dalam Perang Dunia II