Site icon

Siapa Maskapai Paling Aman Selama 2016? Ini Daftarnya

Tingkat kecelakaan pesawat pada 2016 lalu masih cukup tinggi. Tetapi Airline Ratings sebuah situs peringkat penerbangan menyebut selama 20 tahun terakhir jumlahnya menunjukkan penurunan.

Situs ini juga kembali merilis 20 maskapai internasional yang masuk kategori paling aman. Penetapan rangking berdasarkan inovasi keselamatan, keunggulan operasional, dan peluncuran pesawat yang lebih canggih seperti A350, 787 dan 777X.

Berikut  20 maskapai penerbangan sebagai maskapai terbaik di dunia yang mengedepankan keselamatan penumpang….CONTINUE

Exit mobile version