Jet tempur generasi kelima T-50 PAK-FA yang dibangun Rusia memasuki fase kritis. Ini adalah waktu di mana akan ditentukan apakah pesawat siluman itu akan masuk ke garis produksi atau tidak.
Pasukan Aerospace Rusia (VKS) mengatakan pada tanggal 6 Januari bahwa mereka akan menerima pengiriman lima pesawat pertama yang telah melalukan uji penerbangan oleh Sukhoi di Gromov Flight Research Institute (LII) di Zhukovsky.
Lima T-50 sekarang akan ditransfer ke Chkalov VKS State Flight Test Centre base No. 929 di Akhtubinsk. Setelah di pusat pengujian ini, pesawat akan dimasukkan dalam program pengujian bersama negara yang memungkinkan untuk pilot militer secara bertahap mengambil alih validasi pesawat.
Lantas tahap apa saja yang akan dilewati PAK-FA di fase ini? Dan kapan diputuskan layak atau tidak untuk produksi?….CONTINUE