Site icon

Kenapa F-35 Sangat Mahal? Bagaimana Perbandingan dengan Program Lain?

F-35/ USAF

Presiden terpilih Amerika Serikat Donald Trump belum lama ini mengkritik program jet tempur F-35 Lightening II.  Dia menyebutkan pembiayaan program ini sudah di luar kendali dan harus dilakukan upaya penghematan.

Donald Trump bahkan mengatakan Amerika lebih baik menggembangkan jet tempur F/A-18 Super Hornet agar memiliki kemampuan seperti F-35.

Program jet tempur F-35 memang menjadi program termahal dalam sejarah Pentagon. Program ini jauh mengalahkan biaya program-program lain yang sebenarnya juga sangat mahal. Pembengkakan anggaran program mencapai 48% dari perkiraan awal menjadi sekitar US$340 miliar.

Sebenarnya jika dilihat dari prosentase, program kapal tempur pesisir atau littoral combat ship (LCS) jauh lebih besar karena mencapai lebih dari 600% dari perkiraan awal.

Bagian apa saja dari F-35 yang mahal dan apa aja program militer termahal Amerika Serikat? Mari kita lihat

 

Exit mobile version