Inilah Andalan Airbus untuk Membunuh 777-300ER

Inilah Andalan Airbus untuk Membunuh 777-300ER

Airbus untuk kali pertama  menerbangkan  pesawat berbadan lebar A350-1000  pada  Kamis 25 November 2016 lalu.   Ini menjadi pesawat dua mesin terbesar yang pernah dibangun raksasa kedirgantaraan Eropa tersebut.

Pesawat membuat debut pertama dari markas Airbus di kota Toulouse Prancis dan berputar-putar satu jam lebih.

A350-1000 akan memiliki  antara 366 dan 440 kursi, tergantung pada konfigurasi penerbangan yang dipilih.  Memiliki jangkauan 7.950 mil menjadikan jet memungkinkan untuk menghubungkan  kota-kota seperti Boston dan Shanghai atau Los Angeles dan Manchester, Inggris.

Airbus meyakini pesawat ini akan menjadi pembunuh 777-300ER yang dibesut Boeing, benarkah?…CONTINUE