More

    Qatar Sampaikan Minat Beli JF-17 dan Super Mushshak

    on

    |

    views

    and

    comments

    Menteri Pertahanan Qatar Khalid bin Mohammad Al Attiyah menyampaikan keinginannya kepada Perdana Menteri Pakistan Nawaz Sharif pada untuk membeli pesawat latih Mushshak dan jet tempur JF-17 Thunder untuk memperkuat hubungan pertahanan bilateral.

    “Kami berkeinginan membeli Super Mushshak dan JF-17 Thunder dari Pakistan dan juga ingin mengatur kerjasama militer dan produksi peralatan di Qatar dengan bantuan Pakistan dan Turki,” kata kantor Perdana Menteri Pakistan mengutip sebuah Khalid bin Mohammad Al Attiyah Kamis 27 Oktober 2016 sebagaimana dilaporkan The Express Tribun Sabtu 29 Oktober 2016.

    “Dengan bantuan dan kerja sama dari Pakistan, kami ingin meningkatkan perangkat keras militer kami untuk memastikan siap menghadapi ancaman terorisme,” tambah Al Attiyah.

    Super Mushshak
    Super Mushshak

    Dia lebih lanjut mengatakan bahwa Qatar akan membangun akademi pelatihan untuk melawan musuh yang non konvensional dan akan menimba ilmu pada Pakistan dengan mendatangkan instruktur dari negara tersebut.

    Perdana Menteri Pakistan Nawaz Sharif menyambut baik keinginan Qatar. Dia mengatakan bahwa Pakistan, Qatar dan Turki dapat mendirikan usaha patungan untuk membangun peralatan militer. “Hubungan kami dengan Qatar berarti banyak bagi kami dan Anda dapat mengandalkan Pakistan sebagai sekutu terdekat Anda dan negara persaudaraan,” katanya.

    Share this
    Tags

    Must-read

    Sebagian Misi Kami Melawan Channel Maling Berhasil

    Sekitar 3 tahun Channel JejakTapak di Youtube ada. Misi pertama dari dibuatnya channel tersebut karena banyak naskah dari Jejaktapak.com dicuri oleh para channel militer...

    Rudal Israel dan Houhti Kejar-kejaran di Langit Tel Aviv

    https://www.youtube.com/watch?v=jkIJeT_aR5AKelompok Houthi Yaman secara mengejutkan melakukan serangan rudal balistik ke Israel. Serangan membuat ribuan warga Tel Aviv panic dan berlarian mencari tempat perlindungan. Serangan dilakukan...

    3 Gudang Senjata Besar Rusia Benar-Benar Berantakan

    Serangan drone Ukraina mengakibatkan tiga gudang penyimpanan amunisi Rusia benar-benar rusak parah. Jelas ini sebuah kerugian besar bagi Moskow. Serangan drone Ukraina menyasar dua gudang...

    Recent articles

    More like this