More

    Anak 10 Tahun Tewas Ditembak Tentara Israel

    on

    |

    views

    and

    comments

    Seorang anak laki-laki tewas akibat tembakan yang dilancarkan tentara Israel yang telah menempati wilayah perbatasan antara Israel dan Gaza bagian tenggara.

    Ashraf Al-Qedra, juru bicara Kementerian Kesehatan Hamas di Gaza mengatakan pada media, bahwa anak berusia 10 tahun bernama Abdulla Abu Medyeff, dari kota Al-Qarara yang terletak di sebelah timur perbatasan kota Gaza bagian selatan ditembak pada Rabu 12 Oktober 2016 malam.

    “Abu Medyeff tewas tertembak akibat tembakan tentara Israel di punggungnya. Dia dibawa dengan ambulans dari tempat itu dan meninggal dalam perjalanan ke Rumah Sakit Nasser di kota Khan Younis”, kata Al-Qedra.

    Belum ada komentar lanjutan terkait kejadian ini dari pihak pasukan Israel. Belum ada korban jiwa lainnya, menurut Al-Qedra.

    Penduduk lokal tmengatakan bahwa tentara Israel, yang ditempatkan di wilayah tersebut tiba-tiba melakukan serangan intensif ke rumah-rumah penduduk dekat yang dengan perbatasan.

    Baca juga:

    Intifada, Perlawanan yang Tak Kunjung Usai

    Share this
    Tags

    Must-read

    Sebagian Misi Kami Melawan Channel Maling Berhasil

    Sekitar 3 tahun Channel JejakTapak di Youtube ada. Misi pertama dari dibuatnya channel tersebut karena banyak naskah dari Jejaktapak.com dicuri oleh para channel militer...

    Rudal Israel dan Houhti Kejar-kejaran di Langit Tel Aviv

    https://www.youtube.com/watch?v=jkIJeT_aR5AKelompok Houthi Yaman secara mengejutkan melakukan serangan rudal balistik ke Israel. Serangan membuat ribuan warga Tel Aviv panic dan berlarian mencari tempat perlindungan. Serangan dilakukan...

    3 Gudang Senjata Besar Rusia Benar-Benar Berantakan

    Serangan drone Ukraina mengakibatkan tiga gudang penyimpanan amunisi Rusia benar-benar rusak parah. Jelas ini sebuah kerugian besar bagi Moskow. Serangan drone Ukraina menyasar dua gudang...

    Recent articles

    More like this