More

    14 Peristiwa Yang Mengubah Sejarah Militer

    on

    |

    views

    and

    comments

    dunia atom

    Proyek Manhattan  (1941)

    Sebulan sebelum Perang Dunia II, jenius kelahiran Jerman Albert Einstein menulis surat dua halaman yang meluncurkan AS dalam perlombaan senjata nuklir melawan Nazi.

    Dalam surat tahun 1939, Einstein memperingatkan Presiden Franklin D. Roosevelt bahwa reaksi berantai nuklir yang melibatkan uranium besar bisa menyebabkan pembuatan bom jenis baru yang sangat kuat  yakni bom atom.

    Dua tahun kemudian, AS menciptakan “Proyek Manhattan,” yakni rencana Amerika untuk merancang dan membangun senjata paling dahsyat yang pernah diproduksi hingga saat itu.

    Pada tanggal 6 Agustus 1945 pukul 8:15, dunia memasuki era atom dengan penyebaran senjata paling ampuh yang dikenal manusia. Senjata nuklir pertama digunakan dalam perang jatuh selama 44,4 detik sebelum melepaskan sekitar 12.500 ton TNT atas kota Hiroshima di Jepang.

    12. Perlombaan Ruang Angkasa (1954)
    Share this
    Tags

    Must-read

    Sebagian Misi Kami Melawan Channel Maling Berhasil

    Sekitar 3 tahun Channel JejakTapak di Youtube ada. Misi pertama dari dibuatnya channel tersebut karena banyak naskah dari Jejaktapak.com dicuri oleh para channel militer...

    Rudal Israel dan Houhti Kejar-kejaran di Langit Tel Aviv

    https://www.youtube.com/watch?v=jkIJeT_aR5AKelompok Houthi Yaman secara mengejutkan melakukan serangan rudal balistik ke Israel. Serangan membuat ribuan warga Tel Aviv panic dan berlarian mencari tempat perlindungan. Serangan dilakukan...

    3 Gudang Senjata Besar Rusia Benar-Benar Berantakan

    Serangan drone Ukraina mengakibatkan tiga gudang penyimpanan amunisi Rusia benar-benar rusak parah. Jelas ini sebuah kerugian besar bagi Moskow. Serangan drone Ukraina menyasar dua gudang...

    Recent articles

    More like this