The Caproni Ca.60 Transaereo, sering disebut sebagai Noviplano (sembilan sayap) atau Capronissimo.
Pesawat ini adalah prototipe dari kapal terbang besar sembilan sayap yang dimaksudkan untuk membawa 100 penumpang.
Namun hanya ada satu contoh yang pernah dibangun dan dirancang oleh pelopor penerbangan Italia, Gianni Caproni.
Pesawat atau lebih tepatnya kapal terbang yang dibangun saat itu memiliki delapan mesin dan tiga set sayap….CONTINUE