Su-35 Flanker-E merupakan jet tempur paling baru di armada Rusia. Pesawat ini merupakan pegnembangan dari Su-27 yang lahir era Perang Dingin.
Pesawat sudah melakukan debutnya di medan perang sebenarnya ketika ikut dikirim dalam misi serangan udar Rusia di Suriah Pesawat tempur baru ini dipersenjatai dengan meriam GSH-301 30 mm dengan 1.500 putaran per menit. Su-35 juga dapat membawa rudaludara ke udara, rudal anti kapal dan rudal jelajah anti kapal selam serta bom dipandu.
Dunia mengakui Su-35S merupakan pesawat generasi 4++ atau sedikit di bawah jet tempur generasi kelima.
Pertanyaannya apa yang menjadikan Su-35S berhak untuk masuk ke jajaran generasi ini? Sedikitnya ada dua alasan.