5 Fakta Pasukan Nuklir, Biologi, dan Kimia Rusia

5 Fakta Pasukan Nuklir, Biologi, dan Kimia Rusia

Menggunakan Kendaraan Mirip Armata

Kendaraan BMO-T mirip dengan BMP Armata dan mulai beroperasi sejak awal 2000-an. Kesamaannya dengan platform tempur terbaru Rusia terdapat pada konsepnya. Kendaraan tempur BMO-T dapat dikategorikan sebagai kendaraan infanteri kelas berat dengan beberapa fitur spesifik. Kendaraan ini menyediakan perlindungan maksimal untuk kru dan pasukan NBK.

nbc3

Basis BMO-T merupakan tank tempur T-72, dengan modifikasi desain spesifik. Tugas utama kendaraan tempur ‘kimawan’ ini adalah mengantarkan kru serta penyembur api. Kendaraan ini dapat mengangkut delapan orang dan 15 penyembur api, dilengkapi dengan senapan mesin PKM, dan dua penyembur api infanteri ringan LPO-97. Selain itu, terdapat pula 12 granat asap 902B Tucha.

3. Senjata Paling Mematikan