Satu Dekade, 9 Kapal Selam Nuklir Rusia Terbakar, Ada Apa?

Seperti diberitakan sebelumnya kapal selam nuklir Rusia Krasnoyarks terbakar ketika dibongkar di galangan kapal yang beada di Kamchatka. Api berkobar selama 10 jam sebelum bisa dipadamkan. Kecelakaan ini adalah yang ketiga kalinya terjadi dalam tiga tahun terakhir untuk kapal selam Proyek 949A Antey. Semua kebakaran ini disebabkan ketika memperbaiki atau pembongkaran kapal selam nuklir. Pada … Continue reading Satu Dekade, 9 Kapal Selam Nuklir Rusia Terbakar, Ada Apa?