Site icon

Siluman Jepang Akhirnya Mencium Langit

Shinshin X-2

Sesuai rencana, pesawat generasi kelima demonstrator X-2 yang dibangun Jepang akhirnya melakukan penerbangan perdana pada 22 April 2016.

Pesawat terbang dari lapangan terbang Nagoya di Jepang tengah sekitar pukul 08:50 waktu setempat.  Program Manager Departemen Pertahanan Hirofumi Doi sebagaimana dikutip Bloomberg mengatakan melalui telepon  jet mendarat dengan selamat di Pangkalan Udara Gifu di Prefektur Gifu sekitar pukul 09:13.

Dan berikut video dari penerbangan bersejarah yang mengantar Jepang ke klub negara yang membangun pesawat generasi kelima setelah Amerika, Rusia dan China

Exit mobile version