Setelah teror 11 September 2001, Amerika mencoba dengan cepat membangun sistem pertahanan udara dengan tujuan untuk mencegat rudal yang menyerang Amerika. Hal ini karena ada laporan ancaman rudal dari Korea Selatan dan Iran semakin meningkat. Tetapi apa daya, program yang diluncurkan dengan biaya tinggi tidak menghasilkan sistem yang maksimal. Bahkan sebagian tewas sebelum digunakan atau diuji. Berikut 4 program pembangunan sistem pertahanan udara AS yang gagal.