15 Kecelakaan Pesawat Militer Indonesia dalam 12 Tahun Terakhir

15 Kecelakaan Pesawat Militer Indonesia dalam 12 Tahun Terakhir

26 Juni 2008

Pesawat Cassa TNI AU A212-200 jatuh di Gunung Salak, Jawa Barat. Sebanyak 18 penumpangnya tewas. Korban termasuk 12 personel militer dan enam warga sipil, yakni tiga orang asing berasal dari India, Inggris dan Singapura.

5  November 2008

Helikopter milik TNI Angkatan Udara jatuh di sebuah tambak di Dukuh Pilangsari,  Desa Pengaradan, Kecamatan Tanjung, Brebes, sekitar pukul 12.30 siang.

11 Maret 2008

Helikopter latih milik TNI Angkatan Udara (AU) jenis helikopter Bell  4747-B  jenis Soloy H-4712 jatuh di areal perkebunan tebu Cibeureum Barat, Kampung  Cinangka, Desa Wanasari, Kecamatan Pagaden, Kabupaten Subang, Jawa Barat.  Kondisi helikopter sudah tua.

7  Januari 2008

Helikopter jenis Twin Pack S58 T milik TNI AU jatuh di Desa Lubuk Agung,  Kecamatan Langgam, Kabupaten Pelalawan, Riau.

Next: 2007-2004