Rafale India Mungkin Tertunda Lagi

Rafale India Mungkin Tertunda Lagi

Setelah sempat muncul keyakinan kontrak penandatanganan pembelian 36 jet tempur Rafale yang tertunda-tunda akan segera beres, kini muncul kabar sebaliknya. Masalah itu kemungkinan akan kembali tertunda. Penandatangan kontrak yang diperkirakan…
Jangan Coba-Coba Bercanda Soal Bom di Pesawat

Jangan Coba-Coba Bercanda Soal Bom di Pesawat

Pesawat terbang adalah salah satu transportasi dengan pengawasan dan pengamanan super ketat. Siapapun yang mengancam keamanan terbang tentu akan ditindak tegas. Apalagi mengancam membawa bom, meski hanya bercanda.... http://www.flightzona.com/2016/01/11/bercanda-soal-bom-di-pesawat-ini-akibatnya/
Boeing Bukukan Rekor Pengiriman Pesawat

Boeing Bukukan Rekor Pengiriman Pesawat

Boeing Co. mencatat rekor pengiriman pesawat komersial pada 2015. Perusahaan aviasi yang berbasis di Chicago, Amerika Serikat, tersebut mengirimkan 762 pesawat anyar tahun lalu, 39 lebih banyak ketimbang 2014... http://www.flightzona.com/2016/01/11/boeing-catat-rekor-pengiriman-pesawat/

Raksasa Globemaster di Dinginnya Alaska.

Diambil pada 3 November 2015 foto berikut menunjukkan sebuah C-17 Globemaster US Air Force mendarat di landasan es di Deadhorse, Alaska, untuk mengerahkan bagian dari peleton Stryker ke Alaska’s Bravo…
Pramugari Jadi Senjata di Laut China Selatan

Pramugari Jadi Senjata di Laut China Selatan

China menggunakan para pramugari cantik untuk dijadikan sebagai “senjata” baru. Langkah unik itu dilakukan demi semakin memberikan legitimasi China atas kepemilikan wilayah sengketa di Laut China Selatan (LCS).......Continue  
Brimstone Akhirnya Turun Tangan di Suriah

Brimstone Akhirnya Turun Tangan di Suriah

Angkatan Udara Inggris Royal Air Force (RAF) melakukan beberapa serangan udara terhadap posisi ISIS di di Suriah pada hari Minggu 10 Januari 2016. Dan rudal Brimstone untuk pertama kalinya digunakan…