Kecantikan Mematikan di Atas Laut Arab
F-22

Kecantikan Mematikan di Atas Laut Arab

Pengisian bahan bakar dilakukan oleh KC-135 Stratotanker dari 340th Expeditionary Air Refueling Squadron Angkatan Udara Amerika Serikat.

340th EARS refuels F-22s

Raptor merupakan pesawat superioritas udara yang dilengkapi dengan rudal udara ke udara dan rudal ke darat yang disimpan di teluk internal sehingga menjaga karakter siluman mereka.

A U.S. Air Force F-22 Raptor descends after receiving fuel from a USAF KC-135 Stratotanker over the Arabian Sea in support of Operation Inherent Resolve, Jan. 27, 2016. The F-22's combination of sensor capability, integrated avionics, situational awareness, and weapons provides first-kill opportunity against threats. (U.S. Air Force photo by Staff Sgt. Corey Hook/Released)

Raptor menjadi satu-satunya pesawat tempur siluman yang ada dalam layanan Angkatan Udara di seluruh dunia. Sejauh ini memang ada F-35B yang sudah masuk operasional tetapi bersama Korps Marinir Amerika Serikat.

340th EARS refuels F-22s

Pesawat siluman ini terlibat dalam misi serangan ke ISIS sejak serangan pertama dimulai pada September 2014.

340th EARS refuels F-22s

Misi serangan ke ISIS di Suriah dan Irak menjadi debut F-22 Raptor di medan pertempuran sebenarnya.

340th EARS refuels F-22s