Korps Marinir AS telah menerbitkan sejumlah foto yang menunjukkan Skuadron VMA-223 dikerahkan di Pangkalan Udara Isa Bahrain. Pesawat-pesawat tempur legendaris AV-8B Harrier yang milik Skuadron ini bergabung dalam Operasi Resolve Inherent untuk memerangi ISIS.
Baca juga: