Kalashnikov, Dari Pasukan Elite Hingga Penggembala
Kalashnikov AK47 senjata yang dikumpulkan dari para pemberontak etnis Albania sebagai bagian dari Operasi penting Panen di Makedonia selatan 2001

Kalashnikov, Dari Pasukan Elite Hingga Penggembala

kalash_

Siapa yang bisa membantah Kalashnikov adalah senapan paling legendaris di muka bumi ini. Senjata ini dikenal tangguh untuk medan seberat apapun. Berendam berjam-jam di air, lumpur, dalam situasi panas tinggi dan  hujan, tak akan mempengaruhi kinerja senjata yang diciptakan Mikhail Kalashnikov ini. Di setiap sudut bumi berbagai jenis senjata ini tersebar dalam jumlah yang entah berapa. Senjata ini juga digunakan hampir oleh semua orang dari pasukan elite hingga penggembala kambing.

Seorang pria dari suku Mursi di Ethiopia selatan membawa senapan Kalashnikov

Seorang pria dari suku Mursi di Ethiopia selatan membawa senapan Kalashnikov

Seorang tentara pemberontak menari dengan Kalashnikov dan radio menghadap kota Karumba di Republik Demokratik Kongo © EPA / STEPHEN MORRISON

Seorang tentara pemberontak menari dengan Kalashnikov dan radio menghadap kota Karumba di Republik Demokratik Kongo

Presiden Mozambik Armando Guebuza dengan bendera nasional yang menggunakan Kalashnikov sebagai logo.

Presiden Mozambik Armando Guebuza dengan bendera nasional yang menggunakan Kalashnikov sebagai logo.

 Sebuah senapan Kalashnikov di counter toko Muslim Bosnia, 1993 © AP Photo / David Brauchli

Sebuah senapan Kalashnikov di counter toko Muslim Bosnia, 1993

Seorang penggembala memegang senapan Kalashnikov di selatan Albania, 1997 © AP Photo / Diether Endlicher

Seorang penggembala memegang senapan Kalashnikov di selatan Albania, 1997