5 Senjata Rusia Yang  Harus Ditakuti Turki

5 Senjata Rusia Yang  Harus Ditakuti Turki

Su-34  dan AA-10 / AA-12

su-34 1Sejak 2008, Sukhoi-34 “Fullback” telah menggantikan Tu-22M dan Su-24. Su-34 memiliki state-of-the-art fire control system, a phased array radar, dan electronic countermeasures (ECM) yang sangat kuat.

Dibandingkan dengan F-16 Turki, Su-34 bisa membawa senjata dan bahan bakar lebih banyak sehingga akan menikmati jangkauan yang lebih panjang. Rusia saat ini memiliki lebih dari 80 Su-34s, dimana sekitar 15 telah ditempatkan di Suriah.

Menyusul insiden 24 November, Su-34 hampir pasti akan mengambil peran yang lebih besar sehingga akan berpotensi bertemu dengan F-16 jika Turki. Tetapi F-16 Turki akan menemui lawan yang jauh lebih sulit karena Su-34 adalah generasi flanker yang memiliki kemampuan manuver tinggi serta senjata yang lebih canggih.

Su-34 kemungkinan akan membawa rudal udara ke udara AA-10 dan AA-12.  Untuk diketahui AA-12 memiliki jangkauan sekitar enam puluh mil (100 kilometer), atau jauh melebihi AIM-120 AMRAAM yang dibawa F-16 Turki yang memiliki jangkauan 30 mil (50 kilometer). Senjata ini akan menjadi ancaman sangat serius bagi F-16 jika mereka memaksakan diri untuk melawan Su-34.

2. Krasukha-4