9 Pertanyaan Terkait Patroli Tempur Udara Rusia
TU-95 Bear Rusia

9 Pertanyaan Terkait Patroli Tempur Udara Rusia

file foto

Dalam beberapa tahun terakhir Rusia terus meningkatkan patroli udaranya hingga jauh ke luar wilayah negara. Berkali-kali bomber ataupun pesawat dan pesawat mata-mata mereka dicegat pesawat tempur negara lain terutama anggota NATO. Rusia bahkan dituduh melanggar peraturan ruang udara internasional.

Banyak pertanyaan seputar patroli udara tersebut. Dan ini adalah sembilan di antaranya:

1. Apa yang dilakukan pesawat Rusia di dekat perbatasan negara lain?

2 Comments

No comments yet. Why don’t you start the discussion?

Comments are closed