Inilah Pembagian Generasi Jet Tempur Amerika

Generasi I

 F-80 Shooting Stars terbang menuju Amerika setelah mengikuti perang Korea pada 1951. Pesawat ini adalah salah satu dari pesawat generasi pertama

F-80 Shooting Stars terbang menuju Amerika setelah mengikuti perang Korea pada 1951. Pesawat ini adalah salah satu dari pesawat generasi pertama

Dimulai pada Perang Dunia II . Messerschmitt 262 buatan Jerman adalah pesawat jet pertama yang terlibat pertempuran . Amerika dan Inggris pun bekerja sama untuk melahirkan pesawat pesaing hingga lahirnya P – 80 Shooting Star yang merupakan jet Amerika paling sukses pada eranya.  Pesawat sayap lurus pertama terbang pada 1943 , dan dibangun oleh Lockheed Skunk Works hanya dalam 143 hari . Pesawat pertama terbang dengan mesin Inggris. Pada perang Korea kemudian muncul F – 80 dan T – 33 pesawat latih adalah varian dari F – 80 yang bertugas hiingga 1980an. The Bell P – 59 Airacomet dan F – 84 Thunderjet juga dianggap pesawat generasi pertama . Di Korea , F- 80 jelas kalah oleh MiG – 15 produksi Uni Soviet yang mampu terbang dengan kecepatan 100 mph lebih cepat daripada F – 80 .

GENERASI II