Site icon

Melihat Detil White Swan

t-160

Pembom strategis Tupolev Tu-160M2 (Blackjack) Rusia yang juga dikenal dengan White Swan menjadi salah satu bomber paling menakutkan di dunia. Wajar jika Rusia memutuskan untuk memasukan pesawat yang dijuluki White Swan kembali ke garis produksi. Bomber supersonik terbesar di dunia ini akan menjadi ancaman bagi siapapun karena kemampuannya mengantar bom nuklir ke manapun di sudut bumi ini. Dan inilah gambaran detil dari Angsa Putih ini

Exit mobile version