Firefighters: Inilah 10 Pesawat Pemadam Kebakaran di Dunia

Firefighters: Inilah 10 Pesawat Pemadam Kebakaran di Dunia

Consolidated PBY CatalinaSeperti biasa saat terjadi bencana Indonesia baru tergopoh-gopoh mencari solusinya. Seperti ketika terjadi kebakaran hutan yang cukup parah beberapa bulan terakhir, Presiden Jokowi langsung berjanji akan membeli pesawat pemadam kebakaran. Entah apakah janjinya tetap diingat ketika nanti api sudah padam.

Ada banyak pesawat pemadam kebakarna yang bisa dijadikan alternative jika memang ingin membeli. Dan berikut 10 pesawat firefighter yang ada di dunia.

Bombardier CL-415cl-415Sebelumnya Canadair CL-415 SuperScooper dan didasarkan pada perahu terbang CL-215, Bombardier menjadi patokan industri pesawat amfibi dan tulang punggung misi pemadam kebakaran di seluruh dunia. Sekitar 90 dibangun sejak tahun 1993.

Bombardier CL-215 dan CL-215TCL-215Varian “T” adalah pilihan konversi turboprop  dari CL-215. 125 pesawat dibangun antara tahun 1969 dan 1990.

Martin JRM Mars

Martin JRMPesawat empat bermesin pertama kali dibangun untuk US Navy selama Perang Dunia II, dengan tujuh dibuat sebagai pesawat patroli dan beberapa kemudian dikonversi untuk pemadam kebakaran.

Beriev Be-200

Beriev Be-200Dirancang oleh Beriev dan dibangun oleh Irkut. Bertenaga jet Be-200 dapat membawa 12,000 liter air atau 72 penumpang. Penerbangan pertama pada 1998 setelah sembilan proses pembangunan.