Bergerak ke Suriah, Ini 5 Pesan Rusia untuk Dunia

Bergerak ke Suriah, Ini 5 Pesan Rusia untuk Dunia

rusia suriah

Rusia mengakui telah menempatkan pasukan di Suriah. Bukan itu saja kekuatan udara negara tersebut dikabarkan juga sudah menderu dari sebuah pangkalan di Damaskus. Ada banyak pertanyaan kenapa Rusia melakukan hal ini. Padahal Rusia tengah dilanda kesulitan ekonomi baik karena turunnya harga minyak, sanksi Eropa ataupun pelemahan ekonomi global. Selain itu Rusia sendiri juga tengah menghadapi masalah dengan Ukraina yang diikuti penempatan pasukan NATO di depan pintu rumahna.

Nikolas Gvosdev editor National Intereset dan co-penulis Russian Foreign Policy: Vectors, Sectors and Interests dalam analisnya Sabtu 12 September 2015 menyebutkan setidaknya ada lima pesan besar yang ingin disampaikan Kremlin kepada dunia dengan dengan sikap tersebut. Apa saja?

1. Menunjukkan Rusia Belum Hancur