Apakah Militer Jerman Sekarat?

Apakah Militer Jerman Sekarat?

Jet Tempur Tornado
Tornado Jerman
Tornado Jerman

Pesawat ini jgua dikembangkan oleh konsorsium Eropa. Tornado dikembangkan oleh Inggris, Italia dan Jerman. Dirancang untuk menembus pertahanan musuh dengan terbang cepat dan rendah. Tornado menjadi salah satu pesawat sayap ayun tertangguh di dunia. Namun sejak perang dingin berakhir kondisi pesawat juga kembang kempis akibat minimnya dana.

Luftwaffe mengakuisi pesawat versi IDS (Interdiction/Deep Strike) dan ECR (Electronic Combat and Reconnaissance). Selama Perang Dingin, jet serangan Tornado Jerman ditugaskan untuk misi pemboman target Pakta Warsawa, khususnya lapangan udara. Pada tahun-tahun sejak reunifikasi Jerman, Tornado Luftwaffe melakukan misi pengintaian udara atas Kosovo dan Afghanistan.

Angkatan Laut dan Angkatan Udara Jerman menerima total 357 pesawat Tornado. Jumlah mereka berkurang setelah Perang Dingin, Jerman berencana untuk menjaga sisa dalam pelayanan sampai 2025 atau lebih. Seperti sistem senjata Jerman lainnya Tornado kekurangan dana dan Agustus 2014, hanya 38 dari 89 yang operasional.

3. Main Battle Tank Leopard II