10 Pesawat Paling Banyak di 2015

10 Pesawat Paling Banyak di 2015

Banyak jenis jet tempur yang ada saat ini. Dari yang sudah begitu tua sampai yang paling baru. Tentu dengan harga yang berbeda-beda. Hadirnya pesawat baru belum menjadi jaminan dia bisa…
Drone S-100 UEA Ditembak Jatuh di Yaman

Drone S-100 UEA Ditembak Jatuh di Yaman

Sebuah drone mata-mata jenis Camcopter S-100 milik milik Uni Emirat Arab ditembak jatuh di Yaman Selatan.  Dilaporkan Defence Blog Rabu 26 Agustus 2015, drone tersebut ditembak jatuh di daerah Mukayris…
3 Generasi dalam 1 Formasi

3 Generasi dalam 1 Formasi

Foto-foto menarik dari tiga pesawat tiga generasi berbeda terbang dalam satu formasi. Foto yang ditayangkan foxtrotalpha ini diambil oleh Frank Crebas di Edwards Air Bse. Ketiga pesawat adalah F-35 milik…
Argentina Upgrade Pucara Tua

Argentina Upgrade Pucara Tua

Angkatan Udara Argentina berencana untuk meng-upgrade 20 pesawat serang Pucara milik mereka dari varian IA-58 menjadi standar IA-58H. Perbedaan fisik yang paling jelas dari upgrade ini adalah pergantian baling-baling dari semula…
Deru Sentry Eagle 2015

Deru Sentry Eagle 2015

Latihan Sentry Eagle 2015 baru saja selesai digeber oleh Angkatan Udara Amerika Serikat. Dan berikut adalah foto-foto keren dari ajang yang dipusatkan di Kingsley Field Klamath Falls, Oregon–rumah dari 173rd…
18 Pesawat Tempur Terbaik Sepanjang Sejarah

18 Pesawat Tempur Terbaik Sepanjang Sejarah

Pesawat tempur datang dan pergi dari waktu ke waktu. Satu mati satu muncul. Dan seiring waktu, pesawat tempur terus berevolusi menjadi teknologi yang sangat canggih. Tetapi setiap era memiliki pesawat…
Musang Liar, Misi Maut yang Lahir di Vietnam

Musang Liar, Misi Maut yang Lahir di Vietnam

Suppression of Enemy Air Defenses, atau SEAD adalah sebuah misi yang sangat menentukan dalam kampanye udara. Angkatan Udara Amerika memiliki unit SEAD yang selalu dilengkapi dengan jet tempur khusus yang…
Moskow-Teheran Sepakati Peta Jalan Pengiriman S-300

Moskow-Teheran Sepakati Peta Jalan Pengiriman S-300

Sebuah memorandum pada pelaksanaan perjanjian untuk memasok Rusia S-300 sistem pertahanan rudal ke Iran ditandatangani, menurut seorang pejabat senior dari Layanan Federal Rusia untuk Kerjasama Teknik Militer. Rusia dan Iran…
Jepang Luncurkan Kelas Izumo Kedua

Jepang Luncurkan Kelas Izumo Kedua

Jepang meluncurkan kapal kelas Izumo kedua yang merupakan kapal terbesar yang dibangun Jepang setelah berakhirnya Perang Dunia II. Kapal diluncurkan di Galangan Kapal Japan Marine United Kamis 27 Agustus 2015.…
Belarusia Tambah 4 Yak-130

Belarusia Tambah 4 Yak-130

Belarusia terus menambah belanja militer mereka. Setelah membeli empat sistem rudal pertahanan TOR, negara ini juga memesan empat tambahan jet latih/serang Yak-130. Kementerian Pertahanan Belarusia telah menandatangani kontrak dengan perusahaan…