Tahun ini Rusia Peroleh 40 Rudal Antarbenua

Tahun ini Rusia Peroleh 40 Rudal Antarbenua

Presiden Vladimir Putin mengatakan militer Rusia akan menerima 40 rudal balistik antarbenua baru tahun ini. Rudal yang diyakini  mampu menembus setiap sistem pertahanan rudal. Putin membuat pernyataan hari Selasa 16…
Boeing Akan Tanam Komputer Misi Baru di F-16

Boeing Akan Tanam Komputer Misi Baru di F-16

Angkatan Udara Amerika atau USAF berencana untuk meng-upgrade 630 F-16 dengan komputer misi baru untuk meletakkan dasar untuk integrasi radar AESA di masa depan. Boeing telah mengembangkan komputer misi baru untuk…
India Menunda Proyek Jet Tempur Siluman?

India Menunda Proyek Jet Tempur Siluman?

India kemungkinan telah menunda keterlibatannya dalam proyek Future Generation Fighter Aircraft (FGFA) dengan Rusia dan fokus pada akuisisi edium multi role combat aircraft (MMRCA) untuk mempercepat pemulihan kekuatan Angkatan Udara…
Airbus Kembangkan Penerus H225 Super Puma

Airbus Kembangkan Penerus H225 Super Puma

Airbus Helikopter berencana segera meluncurkan pengembangan helikopter berat baru, yang lama ditunggu-tunggu sebagai penerus helikopter legendaris H225 Super Puma. Langkah tersebut, akan diumumkan pekan ini di Paris Airshow, setelah adanya solusi…
Arab Saudi Berminat Beli Sistem Rudal Iskander

Arab Saudi Berminat Beli Sistem Rudal Iskander

Arab Saudi dikabarkan tertarik membeli sistem rudal balistik taktis Iskander Rusia, seorang sumber di delegasi negara di Army-2015 International Military and Technical Forum di luar Moskow, Selasa 16 Juni 2015.…
Jet Tempur Jaguar India Dapat Giliran Jatuh

Jet Tempur Jaguar India Dapat Giliran Jatuh

Jet tempur India lagi-lagi jatuh. Kali ini sebuah pesawat tempur Jaguar dari Angkatan Udara India jatuh Selasa 16 Juni 2015 pagi di dekat Allahabad di Uttar Pradesh. Kedua pilot berhasil…
Blackjack Takkan Ganggu Bomber Masa Depan Rusia

Blackjack Takkan Ganggu Bomber Masa Depan Rusia

  Rencana Rusia untuk memproduksi ulang pesawat pengebom supersonik strategis Tupolev Tu-160 (julukan NATO: Blackjack) tak akan mengacaukan pengembangan mesin untuk pesawat generasi kelima PAK DA (Prospective Aviation Complex of…
Indonesia Akan Kembangkan Energi Nuklir Bersama Rusia

Indonesia Akan Kembangkan Energi Nuklir Bersama Rusia

Indonesia dikabarkan telah menandatangani nota kesepahaman terkait pengembangan penggunaan energi nuklir secara damai dengan Perusahaan Energi Nuklir Negara Rusia Rosatom dalam konferensi ATOMEXPO 2015 di Moskow. Forum ini berhasil mencetak…