3 Skenario Pemicu Perang AS-China di Laut China Selatan
Angkatan Laut China

3 Skenario Pemicu Perang AS-China di Laut China Selatan

KONFLIK LANGSUNG

USS Kitty HawkUSS Kitty Hawk

 

Skenario ketiga, menurut Auslin adalah sebuah “konflik tidak langsung,” Beijing dapat memutuskan untuk menghentikan kapal dan pesawat dari sekutu regional Amerika dan mengawal mereka keluar dari langit di atas pulau buatan China . Dan ini dapat memicu reaksi berantai. Bentrokan langsung antara China dan negara tetangganya pasti akan menghasilkan keterlibatan Washington dalam konflik. “Itu mungkin tidak menjamin bahwa akan ada pertempuran militer, tetapi terus meningkatkan kemungkinan akan hal itu,” pungkasnya.

 

Sumber: Sputnik