Helikopter UH-1Y Huey AS Hilang di Nepal

Helikopter UH-1Y Huey AS Hilang di Nepal

Sebuah helikopter Korps Marinir AS dengan enam Marinir dan dua tentara Nepal dinyatakan hilang pada hari Selasa 12 Mei 2015. Helikopter hilang saat terbang mengangkut beras dan terpal untuk korban…
Australia Pangkas 40% Bantuan ke Indonesia

Australia Pangkas 40% Bantuan ke Indonesia

Pemerintah Federal Australia memutuskan memangkas anggaran bantuannya kepada Indonesia sebanyak 40 persen untuk 2015, demikian diumumkan oleh Menteri Keuangan Australia, Joe Hockey, di Canberra, Rabu 13 Mei 2015. Pada tahun…
Menyusuri Bunker Rahasia  Josip Broz Tito

Menyusuri Bunker Rahasia Josip Broz Tito

Sebuah bunker nuklir Perang Dingin rahasia untuk Josip Broz Tito, Presiden pertama Yugoslavia. Pembangunan bunker, yang "bahkan Eisenhower tidak memiliki", dimulai pada tahun 1949, setelah hubungan Tito – Stalin pecah.…
Turki Berminat Miliki S-300

Turki Berminat Miliki S-300

Turki masih mempertimbangkan untuk membeli sistem rudal pertahanan udara S-300 Rusia, kata seorang pejabat senior industri pertahanan Rusia di IDEF 2015, International Defense Industry Fair yang diselenggarakan di Istanbul (Turki)…
A400M Kembali Terbang

A400M Kembali Terbang

Airbus Defence & Space mengumumkan telah menerbangkan kembali Airbus A400M pada Selasa 12 Mei 2015 atau  tiga hari setelah kecelakaan tragis di Sevilla yang menewaskan empat karyawan Airbus dan melukai…
Rudal China Bisa Jangkau Hampir Seluruh Wilayah AS

Rudal China Bisa Jangkau Hampir Seluruh Wilayah AS

China sekarang memiliki puluhan rudal berkemampuan nuklir yang bisa menargetkan hampir keseluruhan wilayah AS, menurut laporan Departemen Pertahanan tentang militer China 2015. Laporan tahunan kepada Kongres berfokus pada modernisasi militer…
Super Hornet AS Jatuh di Teluk Persia

Super Hornet AS Jatuh di Teluk Persia

Sebuah jet tempur F / A-18 Super Hornet Angkatan Laut jatuh di Teluk Persia. Dua pilot selamat setelah melakkan ejeksi tepat waktu. Angkatan Laut Armada ke-5 mengatakan F / A-18…
Pentagon Perkirakan China Fokus ke Drone Siluman

Pentagon Perkirakan China Fokus ke Drone Siluman

Pentagon memperkirakan China akan memprioritaskan pengembangan pesawat tanpa awak atau drone siluman untuk bersamaan dengan mengejar penyelesaikan pembangunan pesawat tempur generasi kelima seperti J-20 dan J-31 guna menyaingi F-35 Joint…
Anjing-anjing Soviet Pahlawan Perang Dunia II

Anjing-anjing Soviet Pahlawan Perang Dunia II

Tak hanya prajurit Soviet yang berada di garis pertempuran saat Perang Dunia II. Sekitar 60 ribu anjing dari berbagai jenis termasuk anjing kampung biasa bergabung dengan tentara Soviet. Anjing diperbantukan…