SU-33, Flanker Sayap Kapal Induk

SU-33, Flanker Sayap Kapal Induk

PERSENJATAAN DAN AVIONIK

4-sukhoi-su-33

Untuk persenjataan  pesawat ini dipersenjatai dengan meriam 30mm GSH-30-1. Memiliki 12 cantelan eksternal yang digunakan untuk membawa  rudal udara ke udara R-27R1(ER1), R-27T1(ET1) dan R-73E. Selain itu juga membawa unguided missile S-8KOM, S-8OM, S-8BM S-13T, S-13OF dan S-25-OFM-PU. Sementara rudal dipandu yang dibawa adalah Kh-25MP, Kh-31 dan Kh-41 guided missiles. Masih ditambah dengan membawa cluster bombs RBK-500  serta pod electronic counter measure

Avionik Su-33 termasuk sistem pengendalian serangan, sistem navigasi penerbangan, radar navigasi doppler, global positioning system, attitude and heading reference system, marker radio receiver, remote control system dan trasponder IFF (identification friend or foe), radar warning receiver dan radio jamming transmitter.

ECM, communication systems, on-board monitoring system, emergency warning system, aircraft responder and on-board voice information playback equipment juga terinstal di Su-33.

 MESIN DAN KINERJA