5 Bulan Gempur Suriah, 1.600 Tewas

5 Bulan Gempur Suriah, 1.600 Tewas

Serangan udara pimpinan koalisi internasional pimpinan Amerika Serikat terhadap kelompok ISIS di Suriah yang berlangsung lima bulan dilaporkan telah menewaskan lebih dari 1.600 orang. Sebagian besar diklaim sebagai anggota ISIS.…
CF-18 Kanada di Irak Sedang Nganggur

CF-18 Kanada di Irak Sedang Nganggur

Jet-jet tempur CF-18 yang sedang beroperasi di Irak sedang nganggur. Pesawat tempur ini tidak melakukan pemboman sejak update terakhir pada 13 Februari 2015 lalu setidaknya yang dirilis ke publik. Pada…
F/A-18 Amerika Jatuh, Pilot Luka

F/A-18 Amerika Jatuh, Pilot Luka

Dua pilot telah terluka setelah pesawat mereka jatuh timur dari Statenville Highway 94 di daerah hutan Echols County. Kedua pilot berhasil keluar dari pesawat mereka sebelum F/A-18D yang mereka tumpangi…
Rusia Kuasai 76% Senjata China, 80% India

Rusia Kuasai 76% Senjata China, 80% India

China masih tetap menjadi pasar yang besar untuk sistem persenjataan Rusia. Sebanyak 76% dari sistem senjata yang diimpor Tentara Pembebasan Rakyat berasal dari Rusia. Sementara di India Rusia menguasai 80%.…
Israel Pastikan Tambah 14 F-35

Israel Pastikan Tambah 14 F-35

Israel menandatangani kesepakatan untuk membeli 14 lagi pesawat tempur-35 Lighting II dengan harga harga 2,82 miliar Dollar AS. , Kementerian Pertahanan Israel pada Minggu (22/02/2015) mengatakan dengan kesepakatan tersebut menambah…
Pabrik Kalashnikov Akan Produksi Drone dan Kapal

Pabrik Kalashnikov Akan Produksi Drone dan Kapal

  Produsen terbesar  senjata otomatis tempur, IZhMASh (Kalashnikov) Rusia akan mengembangkan usahanya ke prpoduksi manufaktur perahu dan UAV di Rusia. Langkah tersebut diumumkan Minggu (22/02/2015) pagi pada pembukaan acara IDEX…
Operasi Kapal Induk Vikramaditya Lumpuh

Operasi Kapal Induk Vikramaditya Lumpuh

Sekitar seminggu setelah Menteri Pertahanan Manohar Parrikar menyaksikan latihan angkatan laut TROPEX-15 di INS Vikramaditya, informasi yang dapat dipercaya menunjukkan bahwa operasi kapal induk itu lumpuh, karena masalah dengan armada…