1 Detik Untuk Menangkap Sonic Boom Super Hornet

1 Detik Untuk Menangkap Sonic Boom Super Hornet

Jet-Fighter-breaks-sound-barrier

Foto-foto menakjubkan menunjukkan saat jet tempur menciptakan sonic boom ketika memecah batas kecepatan suara. Pesawat Super Hornet difoto pada kecepatan sekitar 760mph oleh fotografer Darek Siusta dalam serangkaian gambar yang semua diambil dalam satu detik. Dia menggunakan kecepatan luar biasa yakni 1/4000 shutter speed.

F / A-18F Super Hornet Angkatan Laut AS yang memiliki kecepatan maksimal 1,190mph ini diterbangkan oleh Strike Fighter Squadron 106 yang juga dikenal sebagai “Gladiator”.

Siusta, 36, butuh waktu tujuh jam untuk perjalanan dari rumahnya di New York pada NAS Oceana Air Show, di Virginia Beach, Virginia, di mana foto diambil.

“Foto-foto ini diambil dalam waktu kurang dari satu detik! Sebuah sonic boom adalah efek yang benar-benar sulit untuk dilihat. Dibutuhkan hanya milidetik dan kebisingan benar-benar keras!” kata Siusta, yang berasal dari Polandia itu.

Dan inilah foto stuning secara berurutan itu

Jet-Fighter-breaks-sound-barrier

Jet-Fighter-breaks-sound-barrier (2)

Jet-Fighter-breaks-sound-barrier (1)

Jet-Fighter-breaks-sound-barrier (3)

Jet-Fighter-breaks-sound-barrier (4)

Jet-Fighter-breaks-sound-barrier (5)

Jet-Fighter-breaks-sound-barrier (6)

Jet-Fighter-breaks-sound-barrier (7)

Jet-Fighter-breaks-sound-barrier (8)

Sumber: Mirror