Serangan Udara ke ISIS Gunakan Cara Baru

Serangan Udara ke ISIS Gunakan Cara Baru

  Dalam upaya untuk menghindari pertempuran, penasihat AS di Irak merintis teknik baru untuk memanggil serangan udara untuk menghantam militan ISIS Prosedur memungkinkan pilot AS mencari target bom tanpa perlu…
Rencana Penambahan 31 F-35 Israel Ditolak

Rencana Penambahan 31 F-35 Israel Ditolak

Sebuah panel kabinet Israel telah menolak keputusan menteri pertahanan untuk mendapatkan tambahan 31 F-35 Joint Strike Fighters dan membatasi pengadaan tambahan jet siluman paling canggih itu hanya 13 saja. Ini…
Di Irak, Viper Denmark Lebih Banyak Misi CAS

Di Irak, Viper Denmark Lebih Banyak Misi CAS

Sebanyak tujuh F-16 Denmark (empat operasional tiga cadangan) yang dikerahkan ke Kuwait, lebih banyak melaksanakan misi misi Close Air Support (CAS) untuk membantu pasukan darat memerangi ISIS di Irak. Kementerian…
AS Bantu Irak US$800 Juta untuk Rawat Hercules

AS Bantu Irak US$800 Juta untuk Rawat Hercules

Departemen Luar Negeri AS telah menyetujui pemberian paket bantuan ke Irak senilai US$800 juta untuk pemeliharaan pesawat angkut militer C-130E dan pesawat kargo C-130J milik Irak. Dalam pernyataannya Defense Security…
Turki: Amerika Memang Kurang Ajar!

Turki: Amerika Memang Kurang Ajar!

Hubungan Turki-Amerika terus meruncing. Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan dengan lantang mengecam Amerika dengan sebutan ”kurang ajar’ terkait sikap mereka di Suriah. Kecaman itu disampaikan justru setelah Erdogan bertemu dengan…
Rusia Kirim 14 Jet ke Crimea, NATO Galau

Rusia Kirim 14 Jet ke Crimea, NATO Galau

Rusia telah mengirimkan sedikitnya 14 jet tempur untuk berbasis di Crimea, NATO pun galau dengan menyebut tindakan ini sebagai hal  yang sangat berbahaya. Komandan militer NATO memperingatkan militerisasi Rusia dari…
AS Kemungkinan Tambah Pasukan Lagi di Afghanistan

AS Kemungkinan Tambah Pasukan Lagi di Afghanistan

  Amerika benar-benar menelan ludahnya sendiri. Setelah menyatakan mengakhiri misi di Afghanistan dan akan mengurangi jumlah pasukannya, negara tersebut justru membuka kemungkinan pengiriman pasukan tambahan pada ke wilayah itu pada…