More

    Gempuran ke ISIS Akan Segera Lampaui Perang Libya

    on

    |

    views

    and

    comments

    Sejak dilakukan mulai 8 Agustus 2014, serangan udara terhadap ISIS di Irak dan Suriah sudah mencapai hampir 2.000 kali. Menurut pejabat militer yang tidak mau disebutkan namanya  Rabu 7 Oktober 2014, pesawat-pesawat paling canggih AS dan koalisi telah melakukan 4.800 penerbangan dalam perang udara termasuk lebih dari 1.600 pengisian bahan bakar, 700 penerbangan pengintaan serta misi pemboman.

    Dalam tindakan sekarang, operasi udara akan segera melebihi perang udara di Libya yang melibatkan lebih dari 7.000 serangan oleh pesawat AS dan sekutu dalam enam blan.

    Pesawat AS dan negara lainnya telah menjatuhkan hampir 1.000 bom dalam kurang dari dua bulan, kata para pejabat. Jumlah itu, yang disebut sebagai amunisi serangan” termasuk 47 rudal jelajah Tomahawk yang ditembakkan ke Suiah pada hari pertama operasi-operasi di sana dua pekan lalu. Amunisi yang digunakan sejauh ini termasuk bom dan rudal bernilai 62,4 juta dolar, kata Komando Sentral itu. Angka bagi biaya bom-bom yang digunakan oleh jet-jet angkatan laut yang diterbangan daru satu kapal induk AS tidak diketahui.

    Sumber: Ria Novosti

    Share this
    Tags

    Must-read

    Sebagian Misi Kami Melawan Channel Maling Berhasil

    Sekitar 3 tahun Channel JejakTapak di Youtube ada. Misi pertama dari dibuatnya channel tersebut karena banyak naskah dari Jejaktapak.com dicuri oleh para channel militer...

    Rudal Israel dan Houhti Kejar-kejaran di Langit Tel Aviv

    https://www.youtube.com/watch?v=jkIJeT_aR5AKelompok Houthi Yaman secara mengejutkan melakukan serangan rudal balistik ke Israel. Serangan membuat ribuan warga Tel Aviv panic dan berlarian mencari tempat perlindungan. Serangan dilakukan...

    3 Gudang Senjata Besar Rusia Benar-Benar Berantakan

    Serangan drone Ukraina mengakibatkan tiga gudang penyimpanan amunisi Rusia benar-benar rusak parah. Jelas ini sebuah kerugian besar bagi Moskow. Serangan drone Ukraina menyasar dua gudang...

    Recent articles

    More like this

    10 COMMENTS

    Comments are closed.