Pilot tempur Rusia akan siap kapanpun untuk melakukan aksi tempur. Hal tersebut terlihat dalam latihan militer Rusia strategis dengan sandi Vostok-2014. Dalam simulai tempur, semua pesawat bisa bereaksi dengan cepat…
Sebuah pesawat tak berawak Israel jatuh di Lebanon, Sabtu 20 September 2014. Pesawat jatuh dekat garis demarkasi Lebanon dengan negara Yahudi tersebut. "Drone itu jatuh di perbatasan Lebanon, di dalam…
Produksi C-17 kemungkinan akan dihentikan pada 2015. Untuk melanjutkan lini produksinya perusahaan menawarkan untuk pasar global versi militer berbasis 737 Boeing Bisnis Jet yang dapat mengangkut penumpang dan kargo. C-40A…
Kementerian pertahanan Rusia kembali memesan tujuh Su-30SM dua kursi senilai 13 miliar rubel ($ 331.000.000) sehingga total pembelian salah satu pesawat paling canggih didunia yang dipesan Rusia menjadi 72 unit.…
Meskipun India telah mengelontorkan US$ 2,2 miliar untuk mengupgrade armada Dassault Mirage 2000, sekitar seperempat dari 49 pesawat yang ada atau sekitar 12, masih tetap digrounded karena kontrak untuk suku…
Jet-jet tempur Royal Air Force (RAF) atau Angkatan Udara Inggris sudah dalam posisi stand by. Pesawat-pesawat canggih tersebut kemungkinan akan menyusul Rafale Prancis menggempur basis ISIS di Irak. Perdana Menteri…
Kementerian Pertahanan Rusia dengan tegas membantah tuduhan kepala militer Ukraina tentang penggunaan senjata nuklir taktis di bandara Lugansk di timur Ukraina. Tudingan itu muncul di sejumlah media Ukraina dengan mengutip…
Angkatan Laut Kanada memutuskan empat kapal veteran yang telah melayani puluhan tahun. Masalahnya belum ada kapal pengganti hingga dikhawatirkan akan memperlemah kekuatan laut negara tersebut. Ken Hansen adalah dosen ilmu…
Enam jet Rusia memasuki zona identifikasi pertahanan udara Amerika Serikat yang kemudian menirimkan F-22 Raptor dari dekat Alaska. Insiden terjadi pada Rabu 17 September 2014. Insiden ini diikuti oleh insiden…
Insiden udara kembali terjadi. Kali ini bomber Rusia Tu-95 Bear diintersep Typhoon milik Angkatan Udara Inggris yang melesat dari pangkalannya di Skotlandia. Insiden tersebut terjadi pada Jumat 19 September 2014.…
Prancis telah melakukan serangan pertama ke Irak pada Jumat 19 September 2014.Dua jet Rafale, satu C-135FR Tanker terlibat dalam misi 7 jam dari pangkalan Al Dhafra ke Irak (1.700 kilometer)…
Seperti biasa kami pilihkan foto-foto terbaik yang dirilis Defense.Gov yang merupakan laman resmi Departemen Pertahanan Amerika Serikat. Dan inilah foto-foto terbaik versi jejaktapak.com