Lagi Milisi Pro-Rusia Tembak Jatuh Su-25

Lagi Milisi Pro-Rusia Tembak Jatuh Su-25

Milisi pro Rusia kembali mengumumkan telah menembak jatuh sebuah pesawat Su-25 milik Ukraina pada Minggu 3 Agustus 2014. Pesawat ditembak antara kota Yenakiyevo dan Makiivka [Donetsk Region]. Di daerah yang…
Australia Sukses Uji Rudal dari Helikopter Seahawk

Australia Sukses Uji Rudal dari Helikopter Seahawk

Angkatan Laut Australia (Royal Australian Navy/RAN) menyelesaikan tes pertama penembakan AGM-114 Hellfire, rudal udara ke permukaan dari dari helikopter maritim MH-60R Seahawk. Demikian diungkapkan Departemen Pertahanan Australia 30 Juli 2014.…
Senjata Masa Depan Swiss Army Siap Diproduksi

Senjata Masa Depan Swiss Army Siap Diproduksi

Airbus Defence and Space telah menyelesaikan pengembangan sistem yang direncanakan untuk prajurit masa depan Angkatan Darat Swiss (Swiss Army) dan siap untuk memasuki fase produksi. Demikian diumumkan perusahaan tersebut 30…
Inggris Klaim Unggul Dalam F-35 Interoperabilitas

Inggris Klaim Unggul Dalam F-35 Interoperabilitas

Amerika memang yang memproduksi F-35, tetapi Inggris justru yang mengklaim terdepan dalam kemampuan mengintegrasikan pesawat generasi kelima ini agar kompatibel dengan aset militer lainnya. Padahal negara ini belum menerima satupun…
Exelis Tambah Kesaktian F/A-18

Exelis Tambah Kesaktian F/A-18

Exelis telah memberikan sistem perlindungan diri elektronik generasi berikutnya untuk pesawat F / A-18 Angkatan Laut AS. "Dengan meningkatkan programabilitas perangkat lunak, mengurangi ukuran dan berat, sistem terbaru dipastikan penerbang…
Nasib ATD-X Shinshin Ditentukan 4 Tahun Lagi

Nasib ATD-X Shinshin Ditentukan 4 Tahun Lagi

Jepang telah meluncurkan ATD-X Shinshin pesawat tempur demonstran tetapi juga sedang mempertimbangkan membeli lebih banyak Lockheed Martin F-35. Baru empat tahun kemudian akan akan memutuskan dalam waktu empat tahun apakah…
Biar Tua, Mesir Tetap Pertahankan BTR-50

Biar Tua, Mesir Tetap Pertahankan BTR-50

Tentara Mesir tampaknya berniat menjaga kendaraan lapis baja antik BTR-50. Terbukti kendaraan era Soviet itu akan diupgrade untuk memperpanjang usia tempurnya. Valery Hrabenshchykow, Direktur Belarus 'Minotor-Service, mengatakan kepada kantor berita…