More

    Ini Perbandingan Kekuatan Amerika vs China

    on

    |

    views

    and

    comments

    Amerika dan China akhir-akhir ini kerap dihadap-hadapkan. Amerika sering mengaku cemas dengan kekuatan militer negeri tirai bambu yang dianggap melesat cepat. Sebenarnya bagaimana perbandingan militer di dua negara ini? Data ini mungkin bisa sedikit membantu.

     

    Duluan Siapa?

    China Vs USA

      Milestone China year gap year USA
      1st H-bomb test CHIC 6 1967 13 1954 TX-14
      Atomic Submarine, launch Type 091 1970 16 1954 Nautilus
      Supersonic Aircraft, 1st flight Q5 1965 18 1947 X-1
      1st A-bomb test CHIC 1 1964 19 1945 Trinity
      5th Generation Fighter, 1st flight J-20 2010 20 1990 F-22
      ICBM, 1st flight DF-5 1979 22 1957 Atlas
      SLBM, 1st flight Jl-1 1982 22 1960 Polaris
      Ballistic Missile Submarine, launch Type 092 1981 22 1959 Washington
      Anti-Satellite Interceptor, 1st flight SC-19 2007 22 1985 ALMV
      4th Generation Fighter, 1st flight J-10 1996 24 1972 F-15
      Stealth Aircraft, 1st flight J-20 2010 29 1981 F-117
      Solid ICBM, 1st flight DF-31 1992 31 1961 Minuteman
      Long Range SLBM, 1st flight Jl-2 2001 34 1977 Trident I
      Large Unmanned Air Vehicle [UAV] Tian Yi 2009 36 1973 YQM-94A
      Attack Helicopter, 1st flight WZ-10 2003 38 1965 AH-1
      Piloted Spacecraft, 1st flight Shenzhou 5 2003 41 1962 MA-6
      Heavy Cargo Aircraft, 1st flight Y-20 2012 44 1968 C-5A
      Dock Landing Ship, launch Type 071 2006 64 1942 Ashland
      Special Armor Tank none N/A 35 1978 M1 Abrams
      Manned Lunar Landing none N/A 44 1969 Apollo 11
      Supersonic Bomber, 1st flight none N/A 49 1964 B-70
      Amphibious Assault Ship, launch none N/A 53 1960 Iwo Jima
      Indigenous Aircraft Carrier, launch none N/A 59 1954 Forrestal
      Heavy Bomber, 1st flight none N/A 61 1952 B-52
    CATATAN: hanya mencakup desain domestik Amerika Serikat dan RRC, tidak termasuk salinan

     

    PLA Versus US Military

    (January 2011)

      China United States
    Army Personnel ~1,600,000 553,044
    Marine Corps Personnel 10,000 198,513
    Total Nuclear Weapons ~400 5,1133
    Total Fighter Aircraft 1,605 3,6954
    Modern Combat Aircraft 5 307 3,695
    Stealth Fighter Aircraft 1 139
    Bomber Aircraft ~1126 154
    Heavy Bombers 0 154
    Large Cargo Aircraft 547 7488
    Aerial Refueling Aircraft 21 574
    Total Surface Combatants9 38 111
    Total Major Surface Combatants10 4 79
    Aircraft Carriers 1 11
    Amphibious Assault Ships 0 11
    Amphibious Landing Ships11 1 24
    Ballistic Missile Submarines 3 14
    Nuclear Attack Submarines 6 54
    Nuclear Cruise Missile Submarines 0 4
    Diesel Submarines 52 0

     

    Catatan:
    3 – Data pada tanggal 30 September 2009
    4 – Termasuk A-10 dan OA-10
    5 – Tidak termasuk desain era-Vietnam
    6 – Tidak termasuk nomor sisa jenis H-5/Il-28 obselete
    7 – B-737-200, Il-76MD, Tu-154M, dan Y-8
    8 – C-5, C-17, dan C-130 (kurang AC-130, HC-130, KC-130, dan MC-130 jenis)
    9 – lebih 3000 ton
    10 – lebih 7500 ton
    11 – Landing Ship Dock, jenis Landing platform Dock
    Sumber: globalsecurity.org

     

    Share this
    Tags

    Must-read

    Sebagian Misi Kami Melawan Channel Maling Berhasil

    Sekitar 3 tahun Channel JejakTapak di Youtube ada. Misi pertama dari dibuatnya channel tersebut karena banyak naskah dari Jejaktapak.com dicuri oleh para channel militer...

    Rudal Israel dan Houhti Kejar-kejaran di Langit Tel Aviv

    https://www.youtube.com/watch?v=jkIJeT_aR5AKelompok Houthi Yaman secara mengejutkan melakukan serangan rudal balistik ke Israel. Serangan membuat ribuan warga Tel Aviv panic dan berlarian mencari tempat perlindungan. Serangan dilakukan...

    3 Gudang Senjata Besar Rusia Benar-Benar Berantakan

    Serangan drone Ukraina mengakibatkan tiga gudang penyimpanan amunisi Rusia benar-benar rusak parah. Jelas ini sebuah kerugian besar bagi Moskow. Serangan drone Ukraina menyasar dua gudang...

    Recent articles

    More like this

    1 COMMENT

    Comments are closed.